Daftar Harga Mulsa Plastik per Desember 2024

Mulsa plastik adalah lembaran plastik penutup lahan budidaya tanaman yang bertujuan untuk melindungi permukaan tanah dari erosi, menjaga kelembapan dan struktur tanah, serta menghambat pertumbuhan gulma.

1. Mulsa Plastik Hitam Perak Mahkota Mulia

  • Ukuran 60/120cm x 500m x 35micron (Netto 18kg) Rp. 680.000/roll
  • Ukuran 50/100cm x 600m x 35micron (Netto 18kg) Rp. 680.000/roll

*Bahan 100% original, lebih ulet dan awet, bisa untuk 2-3x pemakaian.

2. Mulsa Plastik Hitam Perak Hercules

  • Ukuran 60/120cm x 500m x 35micron (Netto 18kg) Rp. 541.000/roll
  • Ukuran 50/100cm x 600m x 35micron (Netto 18kg) Rp. 541.000/roll

*Bahan campuran original dan recycle.

3. Mulsa Plastik Hitam Perak Tembakau

  • Ukuran 60/120cm x 500m x 35micron (Netto 18kg) Rp. 490.000/roll
  • Ukuran 50/100cm x 600m x 35micron (Netto 18kg) Rp. 490.000/roll

4. Mulsa Plastik Hitam Perak Merpati

  • Ukuran 60/120cm x 500m x 35micron (Netto 18kg) Rp. 495.000/roll

5. Mulsa Plastik Hitam Perak Taniraja

  • Ukuran 60/120cm x 500m x 30micron (Netto 17kg) Rp. 440.000/roll

Catatan :

  • Minim order 10 roll.
  • Harga netto (non PPN).
  • Harga tidak mengikat, dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
  • Harga franco Surabaya.

Untuk pemesanan dan info lebih lanjut, silahkan hubungi kami pada hari dan jam kerja (Senin s/d Sabtu pukul 8.00-16.00 WIB, Minggu dan hari besar TUTUP).

Harga eceran silahkan klik link marketplace di bawah :

Salin Harga

Contoh Penggunaan

Daftar Harga Mulsa Plastik per Desember 2024 Daftar Harga Mulsa Plastik per Desember 2024 Reviewed by Yoyon Oke on Juni 03, 2019 Rating: 5

2 komentar:

  1. Berati apakah harus beli grosir..?? Kalau beli 1 rol yang 18/19 kg tidak bisa berati..??

    BalasHapus
    Balasan
    1. Pembelian dibawah order (misal 1 rol) juga bisa, namun harus diambil sendiri di kantor kami. Kalau dikirim via expedisi, ongkir cukup mahal. Untuk respon cepat bisa chat admin kami via WA disini ya!

      Hapus

Diberdayakan oleh Blogger.